Senin, 04 Oktober 2021

SOLD 10 Okt/ Carubuk

  

Pusaka keris dhapur Carubuk
Pamor dominan Pulo Tirto, dengan kombinasi
Pamor Putri Kinurung pada salah satu sor-soran.
Juga terdapat pamor akhodiyat pada beberapa bagian wilah.
( pamor menyala keperakan )
Pasikutan prigel, tangkas.
Lipat tempa spasi rapat, tekstur nyabak halus.
Menancapnya pamor mengambang.
Luk tidak seberapa rengkol, lebih cenderung kembo.
Pembagian luk nya semakin keatas semakin rapat.
Kembangkacangnya menggelung kecil.
Panjang wilah/ pesi: 29,5 cm / 6 cm
Pusaka disandangkan warangka gayaman Solo lamen (kuno)
kayu timoho pelet alami.
Pendok blewahan lamen.
Deder naradakandha dengan mendak mrican.
Tangguh estimasi Majapahit.
Mahar Rp. 1.600.000 (free ongkir Jawa-Bali)
Termahar, Bp. HT, Jkt